ABIDIN, ANNISA (2022) PENGARUH TEKNIK RELAKSASI GENGGAM JARI TERHADAP KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI PADA ANAK USIA SEKOLAH DI RSUDDR. H. ABDUL MOELOEK PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2022. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.
1. COVER.pdf
Download (340kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (329kB)
3. KATA PENGANTAR.pdf
Download (1MB)
4. DAFTAR ISI.pdf
Download (331kB)
5. BAB 1.pdf
Download (329kB)
6. BAB II.pdf
Download (528kB)
7. BAB III.pdf
Download (424kB)
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (405kB)
9. BAB V.pdf
Download (325kB)
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (397kB)
11. LAMPIRAN.pdf
Download (1MB)
Abstract
Terapi genggam jari adalah teknik sederhana yang menggabungkan nafas dan menekan setiap jari dapat membantu untuk mengelola emosi dan stres. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknik relaksasi genggam jari terhadap kecemasan pasien pre operasi pada anak usia sekolah. Jenis penelitian kuantitatif dengan desain penelitian Quasy Experiment dengan rancangan Non-Equivalent Control Group. Populasi pasien preoperasi anak usia sekolah60 responden yang terbagi menjadi 2 kelompok. Variabel independen teknik relaksasi genggam jari dan variabel dependen kecemasan. Waktu penelitian 27 Juni-27 Juli diRSUD Dr. H. Abdul Moeleoek Provinsi Lampung. Penelitian ini sudah mendapatkan layak etik dari komisi etik politeknik kesehatan Tanjungkarang dengan No.171/KEPK-TJK/X/2022.Alat ukur kecemasan menggunakan Modified Yale Anxiety Scale (MYPAS). Analisis statistik menggunakan uji Mann-Whitney untuk menguji post test pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol dengan hasil (0,00) <α (0,05) berarti ada pengaruh teknik relaksasi genggam jari terhadap kecemasan pasien pre operasi pada anak usia sekolah. Diharapkan teknik relaksasi genggam jari dapat digunakan sebagai terapi pendamping atau intervensi keperawatan dalam pemberian asuhan keperawatan khususnya bagi pasien yang mengalami kecemasan saat pre operasi pada anak usia sekolah.
Kata Kunci : Kecemasan, Pre Operasi, Teknik Relaksasi Genggam Jari
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan |
Depositing User: | agus abang setiawan |
Date Deposited: | 22 Jan 2024 03:37 |
Last Modified: | 22 Jan 2024 03:37 |
URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/2961 |