GAMBARAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA SISWA/I KELAS 1-3 SDN CAMPANG TIGA LAMPUNG BARAT TAHUN 2025

TAMARA, RAVIEKA DINI (2025) GAMBARAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA SISWA/I KELAS 1-3 SDN CAMPANG TIGA LAMPUNG BARAT TAHUN 2025. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG.

[thumbnail of Lembar Sampul.pdf] Text
Lembar Sampul.pdf

Download (365kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (387kB)
[thumbnail of Kata Pengantar.pdf] Text
Kata Pengantar.pdf

Download (554kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (413kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (366kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (596kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (407kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (513kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (332kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (433kB)
[thumbnail of Lampiran_compressed (49).pdf] Text
Lampiran_compressed (49).pdf

Download (324kB)

Abstract

ABSTRAK
Kesehatan gigi dan rongga mulut penting untuk mencegah berbagai permasalahan gigi seperti karies, dan penyakit periodontal pada anak sekolah dasar. Namun penerapan kebiasaan menyikat gigi pada waktu yang tepat masih kurang optimal di Indonesia, termasuk di wilayah Lampung Barat.
Penelitian ini dilakukan untuk menggambarkan kondisi kebersihan gigi dan mulut pada siswa/i kelas 1-3 SDN Campang Tiga Lampung Barat Tahun 2025.
Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari pemeriksaan langsung pada siswa menggunakan indeks debris dan kalkulus.
Hasil yang diperoleh diharapkan dapat memberikan gambaran tingkat kebersihan gigi dan mulut sekaligus faktor-faktor pendukung seperti kebiasaan menyikat gigi, pola konsumsi makanan, dan asupan cairan harian. Penemuan ini dapat menjadi landasan bagi institusi pendidikan dan kesehatan dalam merancang program edukasi dan pencegahanuntuk meningkatkan kesehatan mulut dan gigi anak-anak di tingkat sekolah dasar.

Kata Kunci : Kebersihan gigi dan mulut, OHI-S
Daftar Bacaan : 2012-2025

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kesehatan Gigi > Program Studi DIII Kesehatan Gigi
Depositing User: Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id
Date Deposited: 29 Dec 2025 04:19
Last Modified: 29 Dec 2025 04:22
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/8127

Actions (login required)

View Item
View Item