ABDULLAH, ABDULLAH (2024) HUBUNGAN JENIS DAN KONDISI SARANA AIR MINUM DENGAN KUALITAS AIR MINUM DI KABUPATEN LAMPUNG SELATAN. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG.
01 LEMBAR SAMPUL.pdf
Download (46kB)
02 ABSTRAK.pdf
Download (24kB)
03 KATA PENGANTAR.pdf
Download (811kB)
04 DAFTAR ISI.pdf
Download (104kB)
BAB I.pdf
Download (184kB)
BAB II.pdf
Download (1MB)
BAB III.pdf
Download (217kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (404kB)
BAB V.pdf
Download (21kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (54kB)
LAMPIRAN.pdf
Download (473kB)
Abstract
RINGKASAN
Salah satu target dalam tujuan pembangunan berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDGs) pada sektor lingkungan hidup adalah memastikan masyarakat mencapai akses universal air bersih dan sanitasi yang layak. Universal akses dalam sektor air minum dan sanitasi diharapkan dapat tercapai pada tahun 2030. Air bersih adalah salah satu jenis sumber daya berbasis air yang bermutu baik dan biasa dimanfaatkan oleh manusia untuk dikonsumsi atau dalam melakukan aktivitas sehari-hari.
Air minum merupakan air yang dikonsumsi manusia dalam memenuhi kebutuhan cairan tubuh. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 2 tahun 2023 Tentang Peraturan pelaksanaan Peraturan Pemerintah nomor 66 tahun 2014 tentang kesehatan lingkungan, air minum adalah air yang melalui proses pengolahan atau tanpa proses pengolahan yang memenuhi syarat kesehatan dan dapat langsung diminum. Beberapa penelitian yang telah dilakukan terkait dengan kualitas air dan diare membuktikan bahwa kualitas bakteriologis air bersih berhubungan signifikan dengan diare pada balita (Ibrahim, 2003; Zakianis, 2003; Susilawati,2002). Permasalahan penelitian ini Adalah belum dianalisanya data pemeriksaan kualitas air secara mikrobiologi dan kimia terhadap kejadian diare di Lampung Selatan.
Desain dalam penelitian ini adalah Desain Penelitian korelasional (korelasi) adalah jenis metode penelitian non-eksperimental di mana seorang peneliti mengukur dua variabel, memahami dan menilai hubungan statistik antara mereka tanpa pengaruh dari variabel asing. Dalam penelitian ini menggambarkan data hasil pemeriksaan kualitas sumber air bersih terutama kualitas Mikrobiologi dan kimia di Lampung selatan
.
Kunci : Data Kualitas Mikrobiologi dan Kimia Pada Sumber air bersih dan kejadian Diare.
Daftar bacaan : (2002-2023)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kesehatan Lingkungan > Program Studi Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id |
Date Deposited: | 20 Sep 2024 06:54 |
Last Modified: | 20 Sep 2024 06:54 |
URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/6995 |