HUBUNGAN PENGETAHUAN, KEPATUHAN KONSUMSITABLET FE, DAN STATUS GIZI (KEK) DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJAPUSKESMAS NGARIP KECAMATAN ULUBELU KABUPATEN TANGGAMUS TAHUN 2024

SETYAWATI, SHITARA AUFA (2024) HUBUNGAN PENGETAHUAN, KEPATUHAN KONSUMSITABLET FE, DAN STATUS GIZI (KEK) DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJAPUSKESMAS NGARIP KECAMATAN ULUBELU KABUPATEN TANGGAMUS TAHUN 2024. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (91kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (233kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (955kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (509kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (257kB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (451kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (334kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (372kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf

Download (230kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (253kB)
[thumbnail of 11. LAMPIRAN.pdf] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Anemia merupakan suatu keadaan dimana kadar hemoglobin dalam darah dibawah normal. Menurut data Riskesdas, prevalensi anemia ibu hamil di Indonesia mencapai 48,9%.Tingkat pengetahuan ibu hamil tentang anemia erat kaitannya dengan perilaku ibu dalam menjaga kesehatan. Perilaku ibu hamil dengan patuh mengonsumsi tablet Fe akan mempengaruhikesehatan dirinya agar tidak terkena anemia. Anemia dalam kehamilan juga disebabkan oleh status giziyang buruk yang dapat diketahui dari ukuran Lingkar Lengan Atas (LILA). Jika ukuran LILA <23,5 cm dapat dikatakan ibuberesiko menderita Kekurangan Energi Kronis (KEK).
Tujuan penelitian ini adalah untukmengetahui hubungan pengetahuan, kepatuhan konsumsi tablet Fe, dan status gizi (KEK) dengan kejadian anemia pada ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Ngarip Tahun 2024.
Desain penelitian ini menggunakan pendekatan cross sectional. Teknik sampel menggunakan purposive sampling sebanyak 41 ibu hamil. Penelitian ini dilakukan pada bulan April-Mei 2024. Data diperoleh dengan menyebarkan kuisioner serta pemeriksaan Hb dan LILA. Analisa data menggunakan ujichi square.
Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh nilai ρ-value pada tingkat pengetahuan ibu hamil tentang anemia (ρ=0,001), kepatuhan konsumsi tablet Fe (ρ=0,001), dan status gizi (ρ=0,025). Hasil uji statistik ini menunjukkan bahwa terdapat hubungannya dengan kejadian anemia pada ibu hamil (ρ-value< 0,05). Kesimpulan dari penelitian ini yaitu terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan, kepatuhan konsumsi tablet Fe, dan status gizi (KEK) dengan kejadian anemia pada ibu hamil. Saran bagi Puskesmas sebaiknya lebih memaksimalkan pemberian edukasi untuk meningkatkan pengetahuandan kesadaran ibu hamil untuk mengonsumsi tablet Fe dan asupan gizi yang seimbang selama kehamilan.

Kata kunci : Pengetahuan, Kepatuhan Konsumsi Tablet Fe, Status Gizi (KEK),
Anemia, Ibu Hamil
Daftar bacaan : 54 (2013 – 2023)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan > Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan Program Studi Sarjana Terapan Kebidanan
Depositing User: Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id
Date Deposited: 19 Jul 2024 02:31
Last Modified: 19 Jul 2024 02:31
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/6314

Actions (login required)

View Item
View Item