GINTING, SONIA PRESENTA (2024) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN NYERI AKUT PADA PASIEN CONGESTIVEHEARTFAILURE DI RUANG SIGER RSUD Dr. A. DADI TJOKRODIPO BANDAR LAMPUNG TAHUN 2024. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG.
1. LEMBAR SAMPUL.pdf
Download (22kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (14kB)
3. KATA PENGANTAR.pdf
Download (1MB)
4. DAFTAR ISI.pdf
Download (12kB)
5. BAB I.pdf
Download (27kB)
6. BAB II.pdf
Download (171kB)
7. BAB III.pdf
Download (28kB)
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (149kB)
9. BAB V.pdf
Download (25kB)
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (165kB)
11. LAMPIRAN.pdf
Download (1MB)
Abstract
WHO mencatat pada tahun 2020, terdapat 17,9 juta orang meninggal karena
penyakit jantung. Dan saat ini kejadian CHF pada orang dewasa di Indonesia terus
meningkat dengan angka kematian diperkirakan mencapai 261,09 per 100.000
orang. Tujuan dari penulisan karya tulis ilmiah ini adalah memberikan gambaran
asuhan keperawatan gangguan kebutuhan rasa nyaman pada pasien congestife
hearth failure. Metode yang digunakan adalah metode pendekatan asuhan
keperawatan pada pasien gangguan Congestife Hearth Failure yang berfokus pada
gangguan rasa nyaman (nyeri akut). Dari hasil pengkajian pada pasien 1 dan pasien
2 pada tanggal 04 Januari 2024 didapatkan masalah utama yaitu nyeri akut
berhubungan dengan agen pencedera fisik yang ditandai dengan penyebab nyeri,
kualitas nyeri yang dirasakan, lokasi dan penyebaran nyeri, skala nyeri dan durasi
nyeri. Setelah dilakukan tindakan keperawatan manajemen nyeri selama 3 hari
didapatkan nyeri berkurang dengan kriteria hasil meringis menurun, nyeri
berkurang dengan pemerian obat antipiretik, dan keluhan nyeri menurun. Setelah
dilakukan tindakan keperawatan didapatkan evaluasi hasil nyeri berkurang pada
pasien 1 dari skala 8 menjadi skala 6, nyeri masih terasa tetapi sudah mulai
berkurang, durasi pada pasien 1 dari 2-3 menit menjadi 1-2 menit, sedangkan pada
pasien 2 dari skala nyeri 7 menjadi skala nyeri 5, pada pasien 2 dari 4-5 menit
menjadi 1-2 menit. Kesimpulan berdasarkan pada hasil pengumpulan data yang
telah dilakukan pada asuhan keperawatan didapatkan hasil nyeri berkurang, skala
nyeri berkurang, dan durasi nyeri berkurang. Saran diharapkan laporan karya tulis
ilmiah ini dapat menjadi bahan bacaan yang bermanfaat dan inovatif serta dapat
menjadi referensi dalam mengembangkan dan menambahkan ilmu.
Kata kunci: Congestife Hearth Failure, Nyeri Akut, Asuhan Keperawatan
Daftar referensi : 22 (2014-2023
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan |
Depositing User: | ruang baca Keperawatan |
Date Deposited: | 19 Jul 2024 08:38 |
Last Modified: | 19 Jul 2024 08:38 |
URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/5746 |