ASUHAN KEPERAWATAN NYERI KRONIS PADA KELUARGA BAPAK J KHUSUSNYA BAPAK J PADA TAHAP LANSIA DENGAN GOUT ARTHRITIS DI PERUMAHAN BUKIT KEMILING PERMAIKECAMATAN KEMILING BANDAR LAMPUNG TAHUN 2021

AZZAHRA, AYU (2021) ASUHAN KEPERAWATAN NYERI KRONIS PADA KELUARGA BAPAK J KHUSUSNYA BAPAK J PADA TAHAP LANSIA DENGAN GOUT ARTHRITIS DI PERUMAHAN BUKIT KEMILING PERMAIKECAMATAN KEMILING BANDAR LAMPUNG TAHUN 2021. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (38kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (328kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (131kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (56kB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (365kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (40kB)
[thumbnail of 11. LAMPIRAN.pdf] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (366kB)

Abstract

Gout Arthritis merupakan penyakit metabolik yang ditandai dengan penumpukan asam urat mengakibatkan nyeri pada tulang sendi dan mengalami peradangan sehingga akan terjadi pembengkakkan dan kaku pada persendian hal tersebut menyebabkan lansia mengalami gangguan rasa nyaman nyeri. Berdasarkan jurnal penelitian Best Practice & Research Clinical Rheumatology pada tahun 2010, terhadap 4683 orang dewasa menunjukkan bahwa angka prevalensi gout di Indonesia pada pria 24,3% dan pada wanita 1,7%, di Provinsi Lampung sendiri, prevalensi penyakit asam urat berdasarkan diagnosis tenaga kesehatan adalah 11,5% dan berdasar diagnosis atau gejala 18,9% (Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 2013). Tujuan dilakukannya penulisan adalah memberikanasuhan keperawatan Nyeri Kronis pada keluarga Bapak J khususnya Bapak J pada tahap lansia dengan Gout Arthritis di Perumahan Bukit Kemiling Permai Kecamatan Kemiling Bandar LampungTahun 2021.Subjek asuhan keperawatan keluarga yang memiliki lansia penderita gout arthritis yang mengalami gangguan kebutuhan nyaman nyeri.Pengumpulan data menggunakan proses keperawatan, yaitu pengkajian, analisa data, masalah keperawatan dan skoring, intervensi, implementasi serta evaluasi. Setelah diberikan asuhan keperawatan empat kali kunjungan dengan intervensi pembuatan obat tradisional mengunakan rebusan air daun salam, didapatkan hasilkadar asam urat pada subyek asuhan menurun atau kembali normal yaitu: 7,1 mg/dl, subyek asuhan mengatakan nyeri pada lutut dan pergelangan kakinya sedikit berkurang.
Kata Kunci: Gout Arthritis, asuhan keperawatan
Bahan Bacaan: 21 (2004-2018)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: rahmi tuljana bawel
Date Deposited: 15 Jun 2022 08:44
Last Modified: 15 Jun 2022 08:44
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/445

Actions (login required)

View Item
View Item