ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGENASI : BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKIF PADA KELUARGA Bp. R KHUSUSNYA An. K DENGAN INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT DI DESA REJOMULYO KECAMATAN JATI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN 2021

LESTARI, DWI YUNIKA (2021) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGENASI : BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKIF PADA KELUARGA Bp. R KHUSUSNYA An. K DENGAN INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT DI DESA REJOMULYO KECAMATAN JATI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN 2021. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (82kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (31kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (63kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (105kB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (200kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (314kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of 11. LAMPIRAN.pdf] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Hasil Riset Kesehatan Dasar ( RISKESDAS) tahun 2018 prevelensi kondisi klinis ISPA di Indonesia yaitu 9,3% ,prevlensi di Provinsi Lampung yaitu 7,4%, di Kabupaten Lampung Selatan yaitu 5,84%. Sedangkan prevlensi ISPA tertinggi terjadi pada kelompok usia 1-4 tahun yaitu sebesar 11,84%. Tujuan Laporan Tugas Akhir ini adalah melakukan asuhan keperawatan pada keluarga Bp. R khususnya An. K dengan gangguan kebutuhan oksigenasi pada klien dengan ISPA. Pengumpulan data dilakukan di desa Rejomulyo Kecamatan Jati Agung Lampung Selatan, pada tanggal 15-20 Februari 2021. Metode yang penulis gunakan dalam asuhan keperawatan ini yaitu dengan menggunakan pendekatan asuhan keperawatan keluarga, wawancara, observasi, pemeriksaan fisik, diagnosa,prioritas masalah, rencana keperawatan, implementasi, dan evaluasi. Dari pengumpulan data penulis mengevaluasi bahwa asuhan keperawatan keluarga pada ISPA dengan kebutuhan oksigenasi, dapat disimpulkan setelah diberikan pendidikan kesehatan tentang ISPA dan mendemonstrasikan cara pembuatan obat tradisional (perasan jeruk nipis campurkan kecap/ madu dengan perbandingan 1:1) keluarga dapat mengenal tentang ISPA. Disarankan kepada keluarga dapat memahami cara untuk mengurangi faktor pemicu kambuhnya ISPA seperti tertular dari penderita ISPA, kurangnya sirkulasi udara dalam rumah, dan lingkungan rumah yang kotor.

Katakunci : ISPA, oksigenasi, asuhan keperawatan Bahan bacaan : 21 (2008-2019)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: rahmi tuljana bawel
Date Deposited: 13 Jun 2022 08:11
Last Modified: 13 Jun 2022 08:11
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/283

Actions (login required)

View Item
View Item