SOFIA, AUDINA CAHYA (2025) EVALUASI HASIL PENGENDALIAN MUTU INTERNAL (PMI) PADA PEMERIKSAAN HDL, LDL, KOLESTEROL TOTAL DAN TRIGLISERIDA DI INSTALASI LABORATORIUM PATOLOGI KLINIK RS X KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2024. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES TANJUNG KARANG.
1 HALAMAN SAMPUL.pdf
Download (70kB)
2 ABSTRAK.pdf
Download (168kB)
3 KATA PENGANTAR.pdf
Download (500kB)
4 DAFTAR ISI.pdf
Download (204kB)
BAB I.pdf
Download (183kB)
BAB II.pdf
Download (627kB)
BAB III.pdf
Download (218kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (381kB)
BAB V.pdf
Download (174kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (167kB)
Abstract
ABSTRAK
Pengendalian mutu internal (PMI) merupakan salah satu upaya penting dalam menjamin ketepatan dan ketelitian hasil pemeriksaan laboratorium, khususnya pada parameter kimia klinik seperti HDL, LDL, kolesterol total, dan trigliserida. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi hasil PMI di Instalasi Laboratorium Patologi Klinik RS X kota Bandar Lampung pada tahun 2024, menggunakan grafik Levey-Jennings dan aturan Westgard, serta menilai performa laboratorium berdasarkan nilai six sigma . Penelitian ini menggunakan desain deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Hasil penelitian menunjukkan evaluasi nilai rata rata pemeriksaan HDL pada level tinggi dan normal, LDL level tinggi dan trigliserida level normal meleihi nilai rentang yang ditetapkan pabrik. Pada evaluasi standar deviasi didapatkan hasil kurang baik dengan tingginya nilai pada semua parameter yang mengindiksi adanya variasi hasil yang cukup luas. Pada evaluasi nilai koefisien variasi (CV), 56% nilai CV pada semua parameter melebihi nilai CV maksimum. Bias (d%) menunjukan hasil yang ttinggi pada semua paramater pemeriksaan. Terdapat 60% dari seluruh periode kontrol nilai total error melebihi batas total error allowable (TeA), serta pelanggaran aturan Westgard yang mengindikasikan adanya kesalahan acak maupun sistematik. Evaluasi performa laboratorium menggunakan six sigma menunjukan performa pemeriksaan HDL, LDL, kolesterol total berada pada rentang unacaptable hinga world class performance
Kata Kunci: : Levey – jennings, Pemantapan Mutu Internal, Six sigma ,
Daftar Bacaan: : 16 (2013 – 2023)
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1001 Forensic Medicine. Medical jurisprudence. Legal medicine |
| Divisions: | Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Analis Kesehatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Teknologi Laboratorium Medis |
| Depositing User: | ruang baca Bidan |
| Date Deposited: | 21 Jan 2026 01:52 |
| Last Modified: | 21 Jan 2026 01:52 |
| URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/8279 |
