PUTRI, MEILYANA EKA (2025) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN MOBILITAS FISIK PADA PASIEN NEUROPATI DIABETIK DI RUANG PENYAKIT DALAM B RSUD JEND. A. YANI METRO TAHUN 2025. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG.
1 HALAMAN SAMPUL.pdf
Download (143kB)
2 ABSTRAK.pdf
Download (147kB)
3 KATA PENGANTAR.pdf
Download (456kB)
4 DAFTAR ISI.pdf
Download (139kB)
BAB I.pdf
Download (99kB)
BAB II.pdf
Download (524kB)
BAB III.pdf
Download (107kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (231kB)
BAB V.pdf
Download (94kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (175kB)
LAMPIRAN_compressed (66).pdf
Download (513kB)
Abstract
ABSTRAK
Neuropati Diabetik merupakan komplikasi kronik yang paling sering terjadi pada penderita diabetes melitus, insidensi pada diabetes melitus tipe 1 maupun tipe 2 terjadi antara 60% sampai 70%. Prevalensi neuropati diabetik meningkat dari 16,8% pada penderita diabetes melitus 4 tahun menjadi 52,6% setelah 25 tahun menderita diabetes melitus. Gejala neuropati diabetik bervariasi tergantung pada jenis saraf yang terpengaruh. Pengumpulan data diperoleh dengan wawancara, pemeriksaan fisik, observasi, peninjauan catatan dan laporan diagnostik, kolaborasi dengan rekan sejawat.penulis dapat menyimpulkan bahwa ada pengaruh ROM pasif terhadap kekuatan otot namun jika hanya dilakukan secara singkat tidak bisa membuat perubahan yang signifikan, Penulis membuat kesimpulan bahwa ada pengaruh Zyfort terhadap kekuatan otot, sebelum pemberian Zyfort kekuatan otot pasien 2/2 setelah diberikan Zyfort hari keempat pasien dirawat kekuatan otot menjadi 2/4. Setelah dilakukan implementasi selama 4 hari didapatkan hasil ada perubah terhadap kekuatan otot pasien, sebelum dilakukan tindakan ROM pasif, dan kolaborasi pemberian Zyfort, kekuatan otot 2/3, klien bedrest setelah dilakukan tindakan tersebut kekuatan otot 3/4. Dapat disimpulkan pengaruh ROM dengan kolaborasi zyfort pada Gangguan Mobilitas Fisik setelah dilakukan implementasi sesuai intervensi yang telah disusun didapatkan hasil ada perubah pada kekuatan otot pasien yang membuat kesulitan bergerak karna kebas dan kesemutan.
Kata Kunci: Mobilitas Fisik, Neuropati Diabetik, ROM
Referensi: 45 (2015-2024)
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
| Divisions: | Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan |
| Depositing User: | Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id |
| Date Deposited: | 08 Jan 2026 03:47 |
| Last Modified: | 08 Jan 2026 03:47 |
| URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/8213 |
