ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGENASI PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN DI RUANG ANAK RSUD JEND A.YANI KOTA METRO TAHUN 2024

PUTRI, INDAH MAHARANI (2024) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGENASI PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN DI RUANG ANAK RSUD JEND A.YANI KOTA METRO TAHUN 2024. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (241kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (55kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (481kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (386kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf

Download (160kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (213kB)
[thumbnail of 11. LAMPIRAN.pdf] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (972kB)

Abstract

ABSTRAK

Penyakit Jantung Bawaan merupakan kelainan jantung struktural atau fungsional yang ada sejak lahir. Kebutuhan oksigenasi merupakan salah satu kebutuhan dasar yang sangat vital dan penting untuk kelangsungan hidup manusia. Tujuan dilakukannya penyusunan tugas akhir ini adalah menerapkan asuhan keperawatan dengan gangguan kebutuhan oksigenasi pada pasien anak dengan penyakit jantung bawaan. Metode yang digunakan dalam studi kasus ini adalah metode dekriptif dengan pendekatan studi kasus melalui pemberian asuhan keperawatan dan pengambilan data dilakukan pada pasien pada tanggal 2 sampai 4 Januari 2024 pada ruangan anak RSUD Jend A.Yani. Hasil: Pengkajian mendapatkan data bahwa An.A mengalami sesak napas sudah 2 hari, tampak lemah, nafas anak tampak bertambah sesak saat menyusu dan menangis. Diagnosa keperawatan berfokus masalah utama pasien yaitu penurunan curah jantung, dan diberikan implementasi keperawatan memonitor tanda-tanda vital, mengobservasi kelelahan saat beraktivitas, pemberian terapi oksigen nasal kanul yang memiliki tujuan untuk memperbaiki status oksigenasi pasien dan memenuhi kekurangan oksigen. Hasil evaluasi sesak yang dirasakan pasien berkurang dan saturasi oksigen meningkat. Kesimpulan: Setelah dilakukan implementasi terapi oksigen nasal kanul selama 3x24 jam masalah penurunan curah jantung dapat teratasi. Terapi oksigen nasal kanul dapat meringankan sesak napas pada anak dengan Penyakit Jantung Bawaan. Saran : Hasil penelitian ini diharapkan perawat dapat meningkatkan kemampuan dalam melakukan asuhan keperawatan secara professional dan komprehensif.
Kata kunci : Penyakit jantung bawaan, Kebutuhan oksigenasi
Daftar refrensi : 21 ( 2012-2023 )

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id
Date Deposited: 13 Aug 2024 02:10
Last Modified: 13 Aug 2024 02:10
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/6636

Actions (login required)

View Item
View Item