ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN LIMFOMANONHODGKIN DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN AMAN NYAMAN DIRUANG PENYAKIT DALAM A RSUD JEND AHMAD YANI KOTA

PERNANDO, SELDO (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN LIMFOMANONHODGKIN DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN AMAN NYAMAN DIRUANG PENYAKIT DALAM A RSUD JEND AHMAD YANI KOTA. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (331kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (651kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (257kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (478kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 9. BAB  V.pdf] Text
9. BAB V.pdf

Download (586kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (456kB)
[thumbnail of 11. LAMPIRAN_4.pdf] Text
11. LAMPIRAN_4.pdf

Download (229kB)

Abstract

Kanker atau tumor ganas adalah atau nama lainnya neoplasma adalah penyakit yang menyerang proses dasar kehidupan sel mengubah genom sel atau komplemen genetik total sel dan menyebabkan penyebaran liar dan pertumbuhan sel-sel. Limfoma Non Hodgkin adalah sekelompok kankerganasyangberasaldarisistemkelenjargetahbeningdanbiasanya menyebar ke seluruh tubuh. Tujuan penulisan laporan ini adalah mengambarkan pelaksanaan asuhan keperawatan nyeridan kenyamanan pada pasien cedera kepala sedang di Ruang Penyakit Dalam A RSUD JenderalAhmad Yani Metro.Teknik pengumpulandata yang digunakan yaitu, pengkajian, pemeriksaan fisik, analisa data, intervensi, implementasidanevaluasi. Asuhankeperawatankeduapasiendilakukan dari tanggal 03 sampai 05 januari 2024. Asuhan keperawatan yang didapat adalahnyeridankenyamanansehingga dilakukan intervensidan implementasikeperawatansesuaiSIKI(2018)yaitupemberiananalgesik yang terdiridari identifikasikarakteristik nyeri sepertipencetus, pereda, kualitas, lokasi, intensitas, frekuensi, durasi, identifikasi riwayat alergi obat, identifikasi kesesuaian analgesik dengan tingkat keparahan nyeri, monitor tanda- tanda vital sebelum dan sesudah pemberian analgesik, jelaskan efek terapi dan efek samping obat, kolaborasi pemberian dosis dan jenis analgesik, sesuai indikasi. Hasil asuhan keperawatan yang didapatkan pada kedua pasien selama tiga hari, didapatkan data bahwa pasien1(Ny.P)keluhannyerimenurun,meringismenurun, sikapprotektif menurun, skala nyeri menurun dari skala 6 menjadi 3. Pasien 2 (Ny.S) didapatkan data keluhan nyeri menurun, meringis menurun, sikap protektif menurun skala nyeri menurun dari skala 6 menjadi 3. Penulis menyarankan menggunakan penggunaan analgesik untuk memenuhi kebutuhan nyeri dan kenyamanan pada pasien Limfoma Non Hodgkin.

KataKunci: AsuhanKeperawatan,LimfomaNonHodgkin,NyeriKronis

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email repository@poltekkes-tjk.ac.id
Date Deposited: 10 Jul 2024 02:47
Last Modified: 10 Jul 2024 02:47
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/5987

Actions (login required)

View Item
View Item