Wiandhini, Annisa Putri (2023) PEMBUATAN ALAT ORTHODONTI LEPASAN AKTIF PADA KASUS CROWDING ANTERIOR RAHANG ATAS. Diploma thesis, Poltekkes KemenkesTanjungkarang.
1. LEMBAR SAMPUL.pdf
Download (53kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (56kB)
3. KATA PENGANTAR.pdf
Download (1MB)
4. DAFTAR ISI.pdf
Download (91kB)
5. BAB I.pdf
Download (108kB)
6. BAB 2.pdf
Download (927kB)
7. BAB 3.pdf
Download (344kB)
8. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (237kB)
9. BAB 5.pdf
Download (34kB)
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (170kB)
11. LAMPIRAN.pdf
Download (810kB)
Abstract
RINGKASAN
Perawatan ortodonti dengan alat ortodonti lepasan digunakan pada konstruksi yang sederhana dalam mengoreksi lebar lengkung gigi dan memberikan hasil cukup baik. Pada laporan kasus ini, pasien mengalami crowding pada gigi anterior rahang atas dan kekurangan lebar lengkung rahang. Dokter gigi minta dibuatkan alat ortodonti lepasan aktif dengan sekrup ekspansi.
Tujuan penulisan laporan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui desain yang digunakan, jenis dan fungsi cengkeram, kendala-kendala dan cara mengatasinya dalam pembuatan alat ortodonti lepasan serta kemajuan hasil perawatan.
Prosedur pembuatan meliputi tahap persiapan model kerja, pembuatan desain, cengkeram, pemasangan sekrup ekspansi, pembuatan plat akrilik, finishing, dan polishing.
Hasil, cengkeram menempel dengan baik pada model kerja, sekrup ekspansi terpasang sesuai dengan posisi dan dapat diaktivasi dengan baik. Kesimpulan, desain alat ortodonti menggunakan plat horse shoe karena pasien memiliki torus palatinus. Cengkram Z spring digunakan pada gigi 11,21, 22, cengkram Adam pada gigi 16 dan 26, busur labial dari gigi 14 sampai 24 serta sekrup ekspansi. Kendala, terdapat sedikit porus pada plat akrilik, hasil perawatan sudah terdapat sedikit perubahan, namun belum sesuai karena pasien kurang kooperatif. Saran, penaburan powder ortho resin tipis dan liquid self curing diteteskan sedikit demi sedikit agar plat tidak porus.
Kata kunci : orthodonti lepasan, crowding, plat ekspansi
Daftar bacaan : 29 (1991-2021)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RK Dentistry |
Divisions: | POltekkes Tanjungkarang Jurusan Teknik Gigi > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi D-III Teknik Gigi |
Depositing User: | ruang baca tekgi |
Date Deposited: | 29 Jan 2024 04:19 |
Last Modified: | 30 Sep 2024 01:53 |
URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/4581 |