WAHYUNI, SRI (2020) PEMBUATAN PROTESA HIDUNG (NASAL PROSTHESIS) PADA KASUS BASAL CELL CARCINOMA (BCCA) PASCA RHINECTOMY MENGGUNAKAN BAHAN ROOM TEMPERATURE VULCANIZING (RTV) SILICONE DENGAN RETENSI ADHESIVE (STUDI MODEL). Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.
1. LEMBAR SAMPUL.pdf
Download (95kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (89kB)
3. KATA PENGANTAR.pdf
Download (557kB)
4. DAFTAR ISI.pdf
Download (97kB)
5. BAB I.pdf
Download (98kB)
6. BAB II.pdf
Download (441kB)
7. BAB III.pdf
Download (575kB)
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (211kB)
9. BAB V.pdf
Download (94kB)
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (232kB)
11. LAMPIRAN.pdf
Download (248kB)
Abstract
Pasien mengidap penyakit kanker basal cell carcinoma (BCCA) sehingga mengalami kehilangan anatomi hidung akibat cacat operasi setelah tindakan rhinectomy. Defect akibat kehilangan hidung tersebut dapat diperbaiki dengan protesa hidung atau nasal prosthesis. Protesa hidung ini pada umumnya dibuat dengan menggunakan bahan yang fleksibel yaitu silicone. bahan silicone tipe room temperature vulcanizing (RTV) adalah bahan silicone yang sering digunakan karena mempunyai sifat fisik yang baik yaitu lebih mudah beradaptasi dengan kulit dan dapat dapat digunakan dalam waktu jangka panjang dan retensi menggunakan perekat (adhesive).
Tujuan penulisan ini untuk mengetahui tahapan dan pemecahan masalah dari kesulitan yang timbul pada prosedur pembuatan protesa hidung dengan bahan silicone RTV.
Prosedur pembuatan dalam Karya Tulis Ilmiah ini berdasarkan model kerja yang dikerjakan di laboratorium gigi, dimulai dari persiapan model kerja, pembuatan pola malam, pembuatan sendok cetak perseorangan, duplikat model kerja, flasking, boiling out, aplikasi silicone, curing, finishing prosthesis.
Hasil yang diperoleh protesa dengan warna dasar dan masih memerlukan pewarnaan lebih lanjut, bentuk anatomi yang alami dan sesuai dengan model kerja meskipun bagian tepi protesa tidak landai pada model kerjadan permukaan protesa bagian alae terlihat adanya batas garis. Kesimpulan: pembuatan protesa hidung dengan bahan silicone RTV bisa dilakukan dengan hasil yang cukup baik dengan bentuk anatomi dan tekstur yang hampir mirip dengan hidung asli, akan tetapi terdapat kekurangan protesa tersebut tidak dapat di preparasi jika terjadi kesalahan pada saat proses pembuatannya. Saran: perlu adanya panduan bentuk dari anatomi pasien dan saat prosedur pembuatan protesa hidung harus berhati-hati dalam melakukan pekerjaan, teliti serta disiplin.
Kata kunci: protesa hidung (nasal prosthesis)
Daftar bacaan: 45 (1971-2019)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RK Dentistry |
Divisions: | POltekkes Tanjungkarang Jurusan Teknik Gigi > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi D-III Teknik Gigi |
Depositing User: | editor teknik gigi |
Date Deposited: | 08 Feb 2023 07:08 |
Last Modified: | 08 Feb 2023 07:08 |
URI: | http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/2788 |