ASUHAN KEBIDANAN DENGAN TEHNIK BREAST CARE UNTUK PENGURANGAN BENDUNGAN ASI TERHADAP NY.Y DI PMB SRI WINDARTI LAMPUNG SELATAN

YUNITA, YUNI (2019) ASUHAN KEBIDANAN DENGAN TEHNIK BREAST CARE UNTUK PENGURANGAN BENDUNGAN ASI TERHADAP NY.Y DI PMB SRI WINDARTI LAMPUNG SELATAN. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
1. LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (92kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (885kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (178kB)
[thumbnail of 5. BAB 1.pdf] Text
5. BAB 1.pdf

Download (91kB)
[thumbnail of 6. BAB 2.pdf] Text
6. BAB 2.pdf

Download (683kB)
[thumbnail of 7. BAB 3.pdf] Text
7. BAB 3.pdf

Download (99kB)
[thumbnail of 8. BAB 4.pdf] Text
8. BAB 4.pdf

Download (292kB)
[thumbnail of 9. BAB 5.pdf] Text
9. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (177kB)
[thumbnail of 10. BAB 6.pdf] Text
10. BAB 6.pdf

Download (89kB)
[thumbnail of 11. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of 12. LAMPIRAN.pdf] Text
12. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Bendungan ASI adalah terjadi pembengkakan pada payudara karena peningkatan aliran vena dan limfe serta penyempitan duktus laktiferi. Di BPM Sri Windarti Katibung pada bulan Februari sampai bulan April didapatkan jumlah ibu nifas 25 orang dengan jumlah ibu nifas normal 15 (60%) orang dan ibu nifas dengan bendungan ASI 10 (40%) orang. Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan gambaran penatalaksanaan pada ibu nifas terhadap Ny. Y P2A1 dan memberikan asuhan kebidanan pada ibu nifas dengan bendungan ASI.
Metode yang digunakan adalah pendekatan manajemen kebidanan dengan jenis studi kasus. Subjek pada kasus ini adalah Ny. Y P2A1 dengan bendungan ASI. Teknik pengumpulan data dilakukan berdasarkan data subjektif dan hasil wawancara penulis kepada ibu dan data objektif dengan inspeksi dan pemeriksaan fisik terhadap ibu. Pada analisa data penulis menggunakan prinsip asuhan kebidanan metode pendokumentasian SOAP.
Setelah mengajarkan cara melakukan teknik breast care, kompres payudara dengan hangat dingin, teknik menyusui yang benar di evaluasi selama 3 hari bendungan ASI dapat ditangani. Tidak ada kesenjangan penatalaksanaan bendungan ASI di PMB Sri Windarti Katibung dengan teori. Faktor yang mempengaruhi Ny. Y mengalami bendungan ASI disebabkan karena pengosongan mamae yang tidak sempurna, teknik menyusui yang salah, hisapan bayi yang tidak adekuat dan puting payudara lecet.
BPM Sri Windarti Katibung diharapkan untuk dapat meningkatkan manajemen asuhan kebidanan yang diterapkan terhadap pasien dalam mengatasi bendungan ASI.

Kata kunci : Bendungan ASI
Daftar Pustaka : Buku (2009-2018), jurnal

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
R Medicine > RJ Pediatrics
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan > Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan Program Studi DIII Kebidanan
Depositing User: abang agus setiawan
Date Deposited: 31 Jan 2023 01:23
Last Modified: 31 Jan 2023 01:23
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/2578

Actions (login required)

View Item
View Item