<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021"^^ . "Menurut WHO (2019) Stroke menempati posisi ke dua setelah ischemic heart disease dengan 11% kematian dari total kematian di seluruh dunia.Di Indonesia prevelensi Stroke tahun 2018 yaitu 10,9% meningkat 3,9% dibanding tahun 2013 yang hanya 7,0%, untuk penyakit Stroke di Propinsi Lampung sendiri pada tahun 2018 adalah 8,3% mengalami peningkatan sebanyak 1,3% dibanding tahun 2013 yaitu sebanyak 7,0% (Riskesdas, 2018). Menurut data Laporan Tahunan Puskesmas Kotabumi II di Kabupaten Lampung Utara, data kunjungan penderita stroke pada setiap tahunnya naik turun. Pada tahun 2018 terdapat 106 kasus, tahun 2019 naik menjadi 413 kasus, dan tahun 2020 kasus stroke turun menjadi 121 kasus (Rekam Medik Puskesmas Kotabumi II, 2021). Rumusan masalah pada laporin ini adalah bagaimana gambaran pelaksanaan asuhan keperawatan keluarga terhadap individu Ny. S dengan ganggguan aman nyaman pada kasus Stroke.\r\n\tTujuan Laporan Tugas Akhir ini adalah memberikan gambaran pelaksanaan asuhan keperawatan keluarga dengan gangguan mobilitas fisik pada kasus Stroke terhadap Ny. S di Wilayah Kerja Puskesmas Kotabumi II Kabupaten Lampung Utara. \r\nHasil pengkajian di dapatkan : klien mengatakan ekstremitas sebalah kanan bagian tangan dan kaki sulit untuk digerakkan. Diagnosa yang ditegakkan yaitu Gangguan mobilitas fisik, Defisit perawatan diri, dan Defisit pengetahuan tentang penyakit klien. Rencana dan implementasi keperawatan pada kasus Ny. S sudah sesuai SLKI dan SIKI dengan mengaplikasikannya kepada tujuan khusus yang meliputi 5 TUK, yaitu TUK 1 keluarga mampu mengenal masalah pada penderita Stroke, TUK 2 keluarga mampu mengambil keputusan, TUK 3 keluarga mampu merawat, TUK 4 keluarga mampu memelihara kesehatan, TUK 5 keluarga mampu memanfaatkan fasilitas kesehatan. Evaluasi yang dilaksanakan selama 3 hari, TUK 1, 2, 3, 4semua sudah teratasi, namun pada TUK 5 masalah belum teratasi.\r\nSimpulan dari laporan ini adalah asuhan keperawatan pada teori sesuai dengan kondisi Ny.S namun dalam kondisi klien yang sekarang pasca Stroke sudah 5 tahun asuhan keperawatan yang dapat dilakukan hanya beberapa saja yang memang benar sesuai dengan kondisi Ny. S. Saran dari penulis diharapkan tenaga kesehatan Puskesmas Kotabumi II dapat melakukan asuhan keperawatan keluarga dengan memakai format asuhan keperawatan keluarga yang sistematis dan akurat dan melakukan kunjungan rumah serta pemeliharaan kesehatan di lingkungan masyarakat Puskesmas Kotabumi II meningkat.\r\n\r\nKata kunci : Asuhan keperawatan keluarga, Stroke, Aman Nyaman\r\nSumber bacaan : 38 (2008-2021)"^^ . "2021-10-15" . . . . . . . . . . . . . "Poltekkes Tanjungkarang"^^ . . . "Jurusan Keperawatan, Poltekkes Tanjungkarang"^^ . . . . . . . . <> . <> . . "Nur"^^ . "Andriyani"^^ . "Nur Andriyani"^^ . . "VERA MONICA"^^ . "SINAMBELA"^^ . "VERA MONICA SINAMBELA"^^ . . "RINA"^^ . "MARIANI"^^ . "RINA MARIANI"^^ . . "Poltekkes Tanjungkarang"^^ . . . "Jurusan Keperawatan"^^ . . . "D3 Keperawatan Kotabumi"^^ . . . . . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "1. LEMBAR SAMPUL.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "2. ABSTRAK.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "3. KATA PENGANTAR.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "4. DAFTAR ISI.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "5. BAB I.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "6. BAB II.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "7. BAB III.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "9. BAB V.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "10. DAFTAR PUSRAKA.pdf"^^ . . . "ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \r\nKABUPATENLAMPUNG UTARA\r\nTANGGAL 23-26 MARET 2021 (Text)"^^ . . . "11. LAMPIRAN.pdf"^^ . . "HTML Summary of #2151 \n\nASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TERHADAPINDIVIDU NY. S DENGAN GANGGUAN AMAN NYAMANPADA KASUS STROKE DIWILAYAH KERJA PUSKESMASKOTABUMI II \nKABUPATENLAMPUNG UTARA \nTANGGAL 23-26 MARET 2021\n\n" . "text/html" . . . "R Medicine (General)"@en . . . "RT Nursing"@en . .