ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN RASA NYAMAN NYERI PADA KELUARGA Tn.S KHUSUSNYA Ny.U DENGAN GOUT ARTRITIS DI DESA PEMERIHAN KECAMATAN KRUI SELATAN KABUPATEN PESISIR BARAT PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2021

UTAMA, PUTRI (2021) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN KEBUTUHAN RASA NYAMAN NYERI PADA KELUARGA Tn.S KHUSUSNYA Ny.U DENGAN GOUT ARTRITIS DI DESA PEMERIHAN KECAMATAN KRUI SELATAN KABUPATEN PESISIR BARAT PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2021. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.

[thumbnail of LEMBAR SAMPUL.pdf] Text
LEMBAR SAMPUL.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (40kB)
[thumbnail of KATA PENGANTAR.pdf] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (42kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (98kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (317kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (96kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (208kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (38kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (74kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (74kB)

Abstract

Gout Artritis adalah asymmetrik (monoarticular) yang berhubungan dengan hyperurisemia, peradangan ini biasanya mempengaruhi persendian perifer, yang disebabkan oleh deposisi crystal urate monosodium. Berkaitan dengan laporan tugas akhir ini bertujuan untuk melaksanakan hasil pelaksanaan asuhan keperawatan gangguan kebutuhan rasa nyaman nyeri pada keluarga Tn.S khususnya Ny.U dengan gout artritis di Desa Pemerihan Kecamatan Krui Selatan Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung Tahun 2021. Penderita gout artritis pada tahun 2018 sebanyak 11.9% di Indonesia sedangkan di Desa Pemerih Krui Selatan Provinsi Lampung terdapat 84 yang sakit.
Pengumpulan data dilaksanakan di Desa Pemerihan Kecamatan Krui Selatan Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung tanggal 13-16 Februari 2021. Subjek asuhan keperawatan ini sebanyak 1 orang dari 1 keluarga dengan gangguan pemenuhan rasa nyaman nyeri. Pengumpulan data menggunakan proses keperawatan, yaitu pengkajian keperawatan, menentukan diagnosa keperawatan, merencanakan tindakan keperawatan, inplementasi dan evaluasi keperawatan.
Hasil asuhan keperawatan adalah subjek dapat memenuhi kriteria hasil yang diharapkan, yaitu mampu menjelaskan secara verbal motorik mengenai TUK 1 (menanyakan kembali tentang pengertian, penyebab, tanda dan gejala penyakit gout artritis), TUK 2 (menanyakan kembali bagaimana cara memutuskan tindakan yang tepat dalam mengatasi gout artritis), TUK 3 (menanyakan bagaimana cara perawatan gout artritis), TUK 4 (menanyakan kembali pengetahuan keluarga dalam memodifikasi lingkungan yang dapat mencegah terulang kembali penyakit gout artritis khususnya pada Ny.U) dan TUK 5 (Menanyakan kembali pengetahuan keluarga tentang memanfaatkan fasilitas dan pelayanan). Penulis mendapatkan hasil dengan perubahan kondisi Ny.U yang sakit menjadi kondisi sehat dengan data yang diperoleh nyeri 1, dapat melakukan aktivitas, nilai kekuatan otot 5, kemerahan berkurang pada bagian nyeri, kesemutan pada bagian nyeri, benjolan sudah tidak terlalu tampak pada bagian yang nyeri.

Kata Kunci : Asuhan Keperawatan, Keluarga, Gout Artritis, Gangguan
Rasa Nyaman Nyeru, Nyeri Akut
Daftar Refrensi : 18 (2002-2019)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Keperawatan > Poltekkes Tanjungkarang Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: rahmi tuljana bawel
Date Deposited: 15 Jun 2022 08:27
Last Modified: 15 Jun 2022 08:27
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/437

Actions (login required)

View Item
View Item