STUDI KASUS PADA IBU NIFAS TERHADAP NY. A DENGANBENDUNGAN ASI DI PMB TRINI LAMPUNG SELATAN

YANTI, KADEK DWIJA (2019) STUDI KASUS PADA IBU NIFAS TERHADAP NY. A DENGANBENDUNGAN ASI DI PMB TRINI LAMPUNG SELATAN. Diploma thesis, Poltekkes Tanjungkarang.

[thumbnail of 1. HALAMAN SAMPUL.pdf] Text
1. HALAMAN SAMPUL.pdf

Download (43kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (13kB)
[thumbnail of 3. KATA PENGANTAR.pdf] Text
3. KATA PENGANTAR.pdf

Download (804kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (192kB)
[thumbnail of 5. BAB I.pdf] Text
5. BAB I.pdf

Download (323kB)
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf

Download (601kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf

Download (203kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf

Download (254kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (198kB)
[thumbnail of 10. BAB VI.pdf] Text
10. BAB VI.pdf

Download (189kB)
[thumbnail of 11. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (8kB)
[thumbnail of 12. LAMPIRAN.pdf] Text
12. LAMPIRAN.pdf

Download (666kB)

Abstract

Berdasarkan data dari buku register ibu nifas dan pengkajian yang dilakukan, baik melalui home visit atau pun kunjungan di PMB Trini, Amd.keb Kec. Tanjung Sari Lampung Selatan penulis memperoleh data ibu nifas mulai dari 11 Februari-02 Maret Tahun 2019 berjumlah 21 ibu nifas, dengan 3 ibu nifas yang mengalami Bendungan ASI.
Asuhan yang diberikan adalah melaukan Perawatan Payudara (Breast Care) dengan tujuan untuk mengatasi bendungan ASI yang dialami oleh ibu. Sesuai dengan teori bahwa penanganan bendungan ASI salah satunya adalah dengan cara kompres hangat, air susu dikeluarkan dengan pompa dan dilakukan pemijatan (masase) serta perawatan payudara. Jika perlu diberi supresi laktasi untuk sementara (2-3 hari) agar bendungan terkurangi dan memungkinkan air susu dikeluarkan dengan pijatan.
Setelah dilakukan perawatan payudara (Breast care) terbukti bahwa perawatan payudara akan memperlancar reflek pengeluara ASI, serta dapat mencegah dan mendeteksi dini kemungkinan adanya bendungan ASI dapat berjalan lancar dan dapat mengangani bendungan ASi pada ibu postpartum.
Setelah dilaksanakan asuhan kebidanan pada Ny. A dengan Perawatan Payudara (Breast Care) didapatkan kesimpulan dan saran yaitu, Pengkajian telah dilakukan dengan mengumpulkan data yang terdiri dari identitas klien, anamnesa dan pemeriksaan fisik, didapatkan diagnosa ibu nifas dengan Bendungan ASI pada Ny. A, Pelaksanaan tindakan sesuai dengan rencana asuhan,, telah dilakukan evaluasi, didokumentasikan dalam bentuk SOAP yang telah dilaksanakan pada Ny. A dengan Bendungan ASI di PMB Trini, Amd.Keb wilayah Lampung Selatan tahun 2019. Diharapkan klien setelah dilaksanakan studi kasus ini mendapatkan ilmu pengetahuan baru mengenai penerapan Perawatan Payudara (Breast Care) untuk ibu post partum yang mengalami bendungan ASI.
Kata kunci : bendungan ASI, Perawatan Payudara (Breast Care, postpartum.
Daftar Bacaan :11 (2009-2018

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan > Poltekkes Tanjungkarang Jurusan Kebidanan Program Studi DIII Kebidanan
Depositing User: abang agus setiawan
Date Deposited: 30 Jan 2023 01:54
Last Modified: 30 Jan 2023 01:54
URI: http://repository.poltekkes-tjk.ac.id/id/eprint/2535

Actions (login required)

View Item
View Item